Rabu, 27 Mei 2009

ANTARA AKU DAN SEPATU BUTUTKU......


ada sedikit cerita lucu dan sedih mengenai sepatu bututku....
klo gambar yang di atas mah waktu masih baru....waktu awal kuliah...jadi saking senengnya yaa ku jepret aja..hehe...

melihat foto di atas dan gambaran foto sepatuku yang sekarang berbanding terbalik.....miris melihat sepatuku yang sekatang....sudah warnanya luntur (mungkin di list daftar warna, warna sepatuku tidak terdaftar) ada bolongnya, usang, beegh...pokoknya lengkap dah penderitaan klo melihat sepatuku....

tapi tak apalah...biarpun sudah butut, tapi dia tetap setia menemaniku berjalan mencari hal-hal baru yang belum pernah kutemui......

jangan dilihat dari bututnya sepatuku...tapi dilihat sejauh mana dia bisa melangkah, membawaku menggapi mimpi-mimpi ayng belum tercapai......SEMOGA

BLACK SKY PHOTOGRAFI.....


teduh, tenang, indah, itulah potret alam Indonesia....
suasana yang damai, ramah, dan harmonis yang membuat kita ingin kembali pulang ke rumah...
bicara soal rumah, ada rasa kerinduan di dalamnya....mengapa ? sudah lama rasanya aku tidak pulang ke rumah tercinta...kangen rasanya dengan suasana ramah tamah keluaraga, dan canda tawa teman.....

entah bagaimana kabat mereka disana! huh..... let me go home...